Sunday, March 11, 2012

Luxor Evolved Pre-Cracked

Share game ah biar koleksi game di BAGAS31 tidak terlalu kering hehe. Sobat tahu game luxor tidak? Itu lho game yang menyerupai Zuma cuma kalau Zuma kan kodok/penembaknya di tengah nah kalau luxor penembaknya ada di bawah.
Luxor versi yang terbaru ini atau Luxor Evolved adalah game bergenre puzzle, kita harus menembakan bola-bola tapi warnanya harus sesuai. Nah di versi ini Luxor sangatlah berbeda dari versi sebelumnya, kalau versi sebelumnya menerapkan tema Mesir, dengan lagu mesir-mesir ke kerajaan gitu nah kalau yang Luxor Evolved menerapkan tema futuristic atau tema ke-modernan dan BGM atau Background Musicnya pun lagu-lagu remix semua apalagi latar belakangnya yang canggih pokoknya keren deh.

ScreenShot:
Yang saya suka dari game ini adalah efek animasi dan efek suaranya yang klop, ketika ganti bola, ketika kita menhancurkan lebih dari 5 bola maka ada efek slow motion. Lumayan lah untuk menghibur diri setelah atau sebelum ujian tengah semester nanti hehe.

Download:
Status: Tested (Windows 7 Enterprise)
Virus: Clean (AVG Internet Security 2012)

Enjoy the game
Regards DarkKnight

No comments:

Post a Comment